Sabtu, 05 Juli 2008

Face the Truth



kenapa rasa ini datang terlambat?

kenapa,

atau

kenapa harus datang?

ntah ini Karma,

Kebetulan,

ato takdir yang tertulis

di garis tangan


aku mencintaimu... kau mencintai dia....dan mereka tersenyum...
...arrghhhhhh ...... mungkin inilah hikmah dari ungkapan
"cinta tak harus saling memiliki"(baca; Gagal Total)

...

There must be an angel with a smile on her face,
When she thought up that I should be with you.

But it's time to face the truth,
I will ...
(lyric by james Blunt"you're beautiful")


*jadi ingat efek dari jurus whu-shu finger dari film Kungfu Panda,
"yang sulit adalah mengumpulkan serpihannya".





.

Tidak ada komentar: